Kalau manusia sama sekali tidak pernah merasa putus asa, kita tidak akan tahu bagian mana dari diri kita yang tak sanggup kita singkirkan. Lalu kita akan tumbuh dewasa tanpa benar-benar mengerti apa saja yang bisa membuat kita gembira. Aku bahagia karena bisa menderita", Eriko (Kitchen) - Banana Yoshimoto
Dan Masih saja aku melihat indahnya dunia bukan dari luasnya hamparan biru yang terbentang dilangit, melainkan dari lingkaran hitam beralaskan putih, sebut saja itu matamu - Muristianto
Terus saja merajut mimpi dengan ilusi-ilusi yang tidak pernah pasti. Tapi, tidak di iringi oleh aksi-aksi yang berarti. Ketahuilah "The distance between dreams and reality is called actions - Alfisy0107
Bekerja dan berkaryalah sebaik mungkin, setulus mungkin, tanpa ada setitik pun arogansi. Lalu biar Allah saja dan para hambaNya menilai semua hal yang paling nyata darimu. - Helvy Tiana Rosa
Orang yang selalu menunda-nunda niatnya tidak akan mencapai apa-apa.Bertindak memang ada bahayanya, tetapi bila kita duduk saja menunggu rezeki nomplok, yang akan datang adalah kegagalan.Kesampingkan saja keragu-raguan anda dan maju terus.! - Og Mandino
Kebanyakan orang dapat bertahan hidup hanya jika mereka dapat melupakan realitas ini dan memusatkan diri ke yang lain: ke karier mereka, ke investasi, gelar, anak atau apa saja yang terlihat bertambah banyak. - Soe Tjen Marching
Jika Tuhan saja mencintai keindahan, apakah salah jika aku mencintaimu. - Usman Arrumy
Kalo nggak nulis, ya baca. Kalo nggak baca, ya nonton film saja lah. - Sylvia L'Namira
Kebudayaan tidak dapat dipertahankan saja, kita harus berusaha merobah dan memajukan, oleh karena kebudayaan sebagai kultuur, sebagai barang yang tumbuh, dapat hilang dan bisa maju. - Mohammad Hatta
Menuju kesuksesan itu tidak hanya dengan 1 cara , allah saja memberikan berbagai cara untuk manusia menuju surganya, dan kesuksesan pun pasti demikian. - Mochamad Fathurizqon Mutiudin
Sementara pena hampir kering untuk tinggalkan rasa.Untaian frasa memori masih saja mampu merasuk. Hidupkan kembali impian sang lelaki mimpian. - Rohmatikal Maskur